Bendungan Sermo di Kulon Progo Dukung Pemanfaatan Swasembada Pangan

Avatar photo
Menteri Dody saat berdialog dengan para petani di Kulon Progo ( foto,: birkom pu)
Menteri Dody saat berdialog dengan para petani di Kulon Progo ( foto,: birkom pu)

Pemanfaatan Bendungan Sermo telah memberikan manfaat untuk meningkatkan pola tanam petani dari sebelumnya 215% menjadi 273%, sehingga produksi padi di wilayah layanan mencapai 49.087 ton gabah kering panen (GKP) atau setara 41.723 ton gabah kering giling (GKG) setiap tahunnya, dengan produktivitas rata-rata 6,04 ton/hektare.